1 (Satu ) orang = Rp.50.000;-
Pantai Pasir Putih Pangandaran merupakan pantai yang berada dipantai selatan diwilayah Pangandaran, dimana obyek wisata Pangandaran menjadi salah satu primadona tempat wisata di Pangandaran, pantai pasir putih di Pangandaran dibagi menjadi 2 bagian yaitu pasir putih barat dan timur.
Terletak di desa Selasari Kecamatan Parigi Kabupaten Pangandaran dan menempuh jarak kurang lebih 1,3 jam dari Pangandaran. Akses wisata yang bisa dibilang cukup baik semakin memudahkan para pengunjung untuk mengeksplor Pepedan Hills, serta panorama bukit Pepedan yang terbentang pemandangan hutan hijau dengan pesawahan warga sekitar akan memanjakan pandangan para pengunjung. Keunggulan lain yang yang terdapat di destinasi Pepedan Hills ini, yaitu Bukit selfie yang berbentuk I LOVE U semakin menambah indahnya panorama Bukit Pepedan Hills sehingga tak ingin cepat beranjak dari destinasi tersebut. Eiits tak hanya bukit , di Pepedan Hills juga terdapat Goa alam yang bernama Goa Nyiruan letaknya di bawah bukit sebelah barat daya . Waktu yang paling tepat untuk berkunjung ke Pepedan Hills ini adalah sore hari, saaat sore hari para pengunjung bisa menikmati sunset yang indah di atas bukit sembari berselfie ria
Di Jojogan anda bisa melakukan aktivitas Air seperti Berenang, Body rafting, camping, caving atau sekedar menikmati pemandangan Pangandaran dari ketinggian.