Saat ini proses pengerjaan penataan kawasan wisata Pantai Karapyak Pangandaran masih terus dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Pangandaran. Wajah barunya terlihat
Salah satu satwa yang dilindungi di Cagar Alam Pangandaran adalah Rusa, Kera, Lutung, Landak dan juga yang lainnya, namun ada
Hari mulai senja, nampak sejumlah nelayan jaring Arad di Pantai Barat Pangandaran membereskan jaringnya setelah selesai menebar jaring ketengah laut
Foto ini diambil jauh sebelum Pandemi Covid 19 dimana setiap malam minggu dilaksanakan gelaran ronggeng gunung yang diadakan pihak DISPARBUD Kab
Wonder Hill Jojogan merupakan sebuah tempat wisata alam yang berada di Ds. Cinta Ratu Kec. Parigi Kab. Pangandaran dengan pemandangan
Objek Wisata Citumang merupakan salah satu objek wisata sungai yang mempunyai daya tarik tersendiri untuk wisatawan yang berkunjung ke Pangandaran. Wisatawan
Jalan Sumardi adalah Jalan yang tembus dari depan Pintu Timur Pasar Wisata Pangandaran hingga ke Jalan Pramuka, Jalan Sumardi diambil
Melihat perilaku monyet di Taman Wisata Cagar Alam Pangandaran bisa menjadi hiburan tersendiri, terkadang perilaku mereka mirip manusia. Sifatnya yang tidak
Menikmati senja di sore hari sering dilakukan wisatawan saat berkunjung ke pantai Pangandaran, warna kuning kemerahan terpantul di atas permukaan
Inilah potret Petugas Balawista Kabupaten Pangandaran saat menghentikan aktifitas berenang para wisatawan pada pukul 17.00 WIB di pantai barat pangandaran.
Tempat belanja oleh-oleh di Pangandaran yang lengkap dan murah dimana ya ? Jawabannya di Jalan E.Jaga Lautan disekitar pelelangan ikan Pantai
Tampak seorang wisatawan sedang duduk menikmati pagi di kursi tunggu yang berada di bawah sky walk pantai barat Pangandaran, tampak
Pantai Barat merupakan pantai yang sering dikunjungi oleh para wisatawan yang datang dan berlibur ke Pangandaran, selain pantainya luas, indah
Banjir yang melanda ratusan hektar areal sawah di Desa Paledah, Kecamatan Padaherang, Kabupaten Pangandaran menjadi pemandangan indah disaat sore hari
Dengan mata telanjang, pengunjung bisa langsung melihat keindahan pulau Nusakambangan yang berada di seberang pantai karapyak. Dipisahkan oleh muara Sagara
Inilah potret seorang nelayan Pangandaran yang akan berangkat melaut di Pelabuhan Pendaratan Ikan (PPI) Cikidang, saat hari mulai sore Mereka
Di daerah Cagar Alam Pangandaran, Jawa Barat, ditemukan balok-balok batu, baik yang masih terkubur di dalam tanah ataupun yang berserakan
Setelah melakukan penataan infrastruktur di pantai barat dan pantai timur Pangandaran, Pemerintah Kabupaten Pangandaran saat ini sedang membangun jalan lintas
Disela-sela tugasnya para penjaga pantai atau Balawista Kabupaten Pangandaran melakukan latihan bersama untuk menjaga stamina dan kebugaran saat bertugas. Latihan rutin
Menjelang liburan akhir Pekan Sabtu, 26 September 2020, objek wisata Pantai Pangandaran dipenuhi banyak wisatawan terutama di Pantai Barat Pangandaran,
Setelah penataan pantai Pangandaran, Pantai Barat Pangandaran sekarang lebih cocok untuk bersantai dan botram bersama keluarga. Botram adalah istilah kata sunda
Seorang petani perempuan asal Kabupaten Pangandaran terlihat sedang memanen padi di sawah Desa Babakan, Kecamatan Pangandaran, panen saat ini berada
Nelayan Pantai Barat Pangandaran hari ini Jum'at, 11 September 2020 menyelenggarakan acara rutin tahunan yaitu Syukuran Nelayan, Syukuran nelayan kali
Objek Wisata Pangandaran Minggu, 6 September 2020 didatangi banyak pengunjung, dari mulai hari kemarin hingga malam tadi tampak para wisatawan
Patroli Mobil Balawista Pangandaran di lakukan setiap hari di mulai dari post 1 yang berada di dekat Taman Wisata Cagar